Kenali potensi karir terbaikmu melalui beragam asesmen psikologi yang terukur, cek sekarang juga! ✨✨✨!
brand-logo
secondary-logo
Kembali ke daftar lowongan
Batas Pendaftaran: 10 June 2024, 00:00
Company thumbnail
Astra Group

SERA – Artificial Intelligence Engineer

msib_logo
Otomotif
Internship
Diunggah 4 months ago

Deskripsi

Kriteria Peserta:

  • Jurusan:
    • Engineering
    • Science

    Jenjang:

    • D4
    • S1
  • Minimal Semester 6
  • Kriteria soft skills:
    • Menguasai topik terkait Generative AI, Pengalaman menggunakan Python > 1 tahun
    • Menguasai ML/DL algorithms (classification, regression, clustering, hyperparameter tuning, etc)
    • Menguasai End to End Machine learning proses
    • Memahami struktur data (structured and unstructured data), Basic SQL Query
  • Kriteria soft skills:
    • Problem solving oriented, communication, teamwork, analysis, time management
    • Memiliki keinginan untuk belajar
    • Mampu melakukan gathering requirement (pengumpulan kebutuhan) dengan user.
  • Kriteria Lainnya:
    • Pernah ikut organisasi (ada portofolio mengerjakan project menjadi nilai plus)


    Kompetensi yang dikembangkan:

    Skill 1: End to End Machine Learning Process

    Deskripsi:
    • Studi kasus, proyek-proyek mini end-to-end, kolaborasi tim

    Skill 2: Generative AI

    Deskripsi:
    • Studi literatur, implementasi proyek-proyek kecil, kerja sama tim

    Skill 3: Machine Learning Algorithms

    Deskripsi:
    • Studi literatur, proyek-proyek penelitian, eksperimen dengan dataset

    Skill 4: Python Programming

    Deskripsi:
    • Studi mandiri, proyek-proyek kecil menggunakan Python, latihan praktis

    Skill 5: SQL Query

    Deskripsi:
  • Tutorial online, latihan dengan database, proyek-proyek kecil
  • Informasi Perusahaan

    Nama Perusahaan
    Astra Group
    Lokasi
    Jakarta
    Industri
    Otomotif
    LinkedIn
    Klik Disini
    Jumlah Karyawan
    More than 500 orang